PNS

PNS Diberi 4 KEMEWAHAN Sampai PENSIUN Dari Pemerintah Mulai 2023

Kabar gembira kini menyelimuti seluruh tenaga PNS yang sudah mengabdi pada pemerintah.

Tanpa terkecuali seluruh Pegawai Negeri Sipil akan diberikan kemewahan dari pemerintah yang dipastikan akan sangat bermanfaat sampai pensiun.

Para pegawai negeri sipil atau PNS tepat mulai 2023 berhak menerima kemewahan ini dari pemerintah.

Aparatur Sipil Negara (ASN) khususnya kategori Pegawai Negeri Sipil (PNS) telah disiapkan kemewahan oleh pemerintah.

Pemberian kemewahan ini adalah untuk memudahkan para aparatur sipil negara dalam jenjang karir mereka.

Pegawai Negeri Sipil atau PNS sudah sangat berjasa dalam menjalankan program pemerintah pusat ke daerah.

Untuk itu pemerintah sudah menetapkan bahwa mulai tahun 2023 PNS akan diberikan kemewahan yang bisa langsung dirasakan oleh para PNS.

Kemewahan dari pemerintah ini dipastikan akan diberikan kepada seluruh PNS yang bernaung pada pemerintah pusat maupun pemerintah daerah.

Tidak tanggung-tanggung kemewahan yang diberikan oleh pemerintah bukan satu atau dua apalagi tiga tapi langsung empat.

Wah langsung banyak yah, kemewahannya apa saja tuh, bikin penasaran aja, untuk mengetahui rincian hadiahnya.

Jadi pastikan kamu membaca artikel ini sampai selesai dan tuntas sehingga tidak ada kesalahan informasi yang kamu terima.

Kemewahan ini dipersiapkan oleh pemeritah dari jauh-jauh hari agar hdaih yang diberikan ini bisa maksimal dinikmati oleh para PNS.

Pemerintah melalui Menpan RB Azwar Anas telah mempersiapkan hal ini dari jauh-jauh hari agar bisa dilaksanakan pada Januari 2023.

“Tiga bulan terakhir BKN dan Kementerian PANRB secara kolaboratif mewujudkan penyelesaian proses bisnis layanan kepegawaian, sesuai Arahan Presiden Joko Widodo,” jelas Anas.

Adapun wujud dari kemewahan yang diberikan kepada para PNS adalah pemotongan alur pengurusan administrasi kepgawaian yang selama ini terkenla dengan rumitnya.

Tentu harapannya para PNS bisa menyelesaikan secara mandiri urusan administrasinya karena sudah dimudahkan.

“Kemudahan layanan kepegawaian melalui digitalisasi ini akan berdampak positif kepada jutaan PNS,” sambung Anas, pada akhir Desember 2022 lalu.

Kemudian untuk pemotongan alurnya ada 4, berikut rinciannya

1. Layanan Pensiun

Prosedur pengurusan layanan pensiun yang sebelumnya mengharuskan pegawai pemerintah melalui lima tahap, dikurangi menjadi dua tahap saja.

2. Layanan Kenaikan
Kenaikan kenaikan, yang sebelumnya memiliki 8 hingga 14 langkah, telah dikurangi menjadi hanya 2 langkah.

3. Pengurusan pada Instansi
Kalau Instansi yang semula melibatkan 11 proses, dipadatkan menjadi hanya 2 proses.

4. Pengurusan NIP
Proses perbaikan dan penetapan NIP yang sebelumnya dilakukan dalam dua tahap, kini selesai hanya dalam dua hari kerja.

Anda mungkin juga menyukainya

PNS

Apakah Benar PNS Susah Dipecat ?

Jl. Fachruddin Raya Gd. The Boulevard

Tanah Abang – Jakarta Pusat

ASDEKSI @2018. All Rights Reserved.